Contoh berita
Dibawah ini adalah beberapa contoh teks berita singkat yang padat dan jelas yang bisa sobat jadikan contoh untuk membuat sebuah berita yang singkat padat dan...
Calon Sarjana IAIN Wajib Test Toefl dan Toafl
Calon sarjana wajib mengikuti test Toefl dan Toafl bagi seluruh Fakultas se lingkungan IAIN Ar-Raniry sebagai syarat sidang skripsi priode 2012-2013 ini. Kata Syarifudin PD...
Sosialisasi Pertambangan Harus di Aceh
Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan (HMTP) Unsyiah gelar sosialisasi peningkatan nilai tambah bahan galian pertambangangan sebagai upaya peningkatan devisa Negara di Gedung Flamboyan Darussalam Banda Aceh,...
Perpustakaan IAIN Ar-Raniry Buka Malam Hari
Dalam rangka meningkatkan minat belajar mahasiswa IAIN Arraniry, maka sejak tanggal 3 Desember, perpustakaan juga akan dibuka pada malam hari. Kepala Perpustakaan IAIN Ar-Raniry, Abdul...
Pembukaan Piasan Seni Undang Antusias Warga
Banda Aceh : Pembukaan Piasan Seni Banda Aceh 2012 yang digelar oleh Dinas Kebudayaan Dan Pariwisata Banda Aceh bekerja sama dengan berbagai komunitas di Banda...
Mahasiswa Boikot Pelaksanaan Mubes IAIN Ar-Raniry
Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Koalisi Peduli Mahasiswa IAIN (KPMI) mengadakan aksi demo di depan Gedung Pascasarjana IAIN Ar-Raniry. Mahasiswa menuntut agar Mubes yang dijadwalkan...
Raker IAIN Lahirkan Program Unggulan Menuju UIN
Standar Operasional Prosudur (SOP) dan Information communication of technology (ICT) menjadi program favorit dari serangkaian program yang direkomendarikan pada Rapat Kerja IAIN Ar-Raniry yang berlangsung...
MTsN 1 Banda Aceh Tetapkan Program khusus Minat dan Bakat
Dalam rangka mewujudkan ruang untuk mengasah minat dan bakat, MTsN 1 Model Banda Aceh membentuk program Pengembangan diri. Kelas ini diperuntukkan kepada Siswa/i sekolah tersebut....