Prodi Komunikasi Penyiaran Islam UIN Gelar Klinik Jurnalistik II
Sumberpost.com | Banda Aceh - Program Studi Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) UIN Ar-Raniry menggelar Klinik Jurnalistik Angkatan II di Aula Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK)...
Gempa 6,9 SR Guncang Sulteng, BMKG Cabut Peringatan Dini Tsunami
Sumberpost.com | Sulteng - Gempa dengan magnitudo 6,9 kembali mengguncang Kepulauan Banggai, Sulawesi Tengah, Jumat (12/4/2018) pukul 18.40 WIB. BMKG telah menyatakan peringatan dini tsunami...
FOTO : Akhir Cerita Demo Tolak Tambang
Kehadiran Perusahaan Tambang Emas Mineral Murni (EMM), di Beutong Ateuh, Nagan Raya sudah meresahkan banyak pihak. Lautan Manusia - Mahasiswa Aceh yang bergabung dalam Korps...
Plt Siap Mundur Bila Status Perizinan PT EMM Tidak Selesai 14 Hari
Sumberpost.com | Banda Aceh - Korps Barisan Pemuda Aceh (BPA) memberi tenggat waktu selama 14 hari untuk pelaksana tugas (Plt) Gubernur Aceh, Nova Iriansyah menerbitkan...
Kapolda Aceh Akan Fasilitasi Mahasiswa Bertemu Plt Gubernur
Sumberpost.com|Banda Aceh-Ribuan mahasiswa kembali melakukan aksi demonstrasi untuk tolak izin PT. EMM di halaman kantor Gubernur Aceh, Kamis (11/4/2019). Seperti diketahui, sebelumnya mereka sudah mengelar...
Sipil : Plt. Gubernur Aceh Harus Tunjukkan Keberpihakan pada Rakyat dan Mahasiswa
Sumberpost.com | Banda Aceh - Gerakan Masyarakat Sipil Aceh yang terdiri dari berbagai lembaga atau komunitas mendesak lima hal pokok dalam rangka mendukung aksi mahasiswa...
Mahasiswa Bangun Kuburan di Halaman Kantor Gubernur Aceh
Sumberpost.com|Banda Aceh- Aksi Mahasiswa menolak tambang PT. EMM berlanjut hingga malam di depan kantor Gubernur Aceh, Rabu (10/4/2019). Mahasiswa ini kemudian membuat makam sebagai aksi...
Pintu Akses Masuk Kantor Gubernur Berhasil Diterobos
Sumberpost.com | Banda Aceh - Pintu akses masuk ke Kantor Gubernur yang ditutup sejak pagi tadi berhasil diterobos oleh mahasiswa yang mengikuti aksi penolakan PT...